Gado-Gado

Resume : pada tulisan ini, Anda akan membaca mengenai Resep Gado-Gado yang enak, lezat dan menyehatkan, resep ini adalah hasil karya Chef Arina Pramudita.

Persiapan
Beberapa Menit
Waktu Memasak
Beberapa Menit
Penyajian
Beberapa Porsi

Dikirim oleh:

pada : 12 Juli 2023

Cara Memasak Gado-Gado:

  1. Tuang bahan yang dihaluskan ke dalam panci, beri air secukupnya. Nyalakan api sedang.

  2. Masukkan gula aren, garam dan gula pasir (opsional). Aduk merata. Jelang mendidih, tambahkan santan, lalu kecilkan api. Koreksi rasa.

  3. Tambahkan larutan maizena sedikit demi sedikit, sampai tingkat kekentalan yg diinginkan. Jika sudah meletup, matikan api.

  4. Tata isian gado-gado, seperti lontong, selada, kentang, tomat, tauge, tahu goreng dan timun. Siram bumbu kacang.

  5. Sajikan dengan telur rebus dan kerupuk serta emping melinjo (opsional). Happy Cooking


Bahan-bahan :

  1. 100 ml santan kental
  2. 100 gr gula aren
  3. 4 potong Tahu goreng
  4. 1 sdm maizena, larutkan
  5. 2 butir telur ayam, rebus
  6. 3 lontong
  7. 150 gr tauge, seduh air panas
  8. Tomat merah segar
  9. secukupnya Selada
  10. 3 buah kentang, kukus
  11. Timun, iris tipis
  12. Gula dan garam
  13. 400 ml air
  14. Bahan yang Dihaluskan :
  15. 150 gr kacang sambel/kacang kulit, goreng matang
  16. 4 cabe rawit
  17. 5 siung bawang putih

Resep-resep Terkait

Strawberry Sorbet Keto

Strawberry Sorbet Keto

Peyek Kacang

Peyek Kacang

Oseng Tahu Bawang Merah Pete

Oseng Tahu Bawang Merah Pete

Sagu Gula Merah

Sagu Gula Merah

Pisang Keju Asin Manis

Pisang Keju Asin Manis

Tumis Jagung Muda

Tumis Jagung Muda

Nasi Goreng mawut magelangan

Nasi Goreng mawut magelangan

Kembung Bakar Padang

Kembung Bakar Padang