Resume : pada tulisan ini, Anda akan membaca mengenai Resep Selai Nanas homemade yang enak, lezat dan menyehatkan, resep ini adalah hasil karya Chef azkafairuz (dapurhits).
Persiapan
Beberapa Menit
Waktu Memasak
Beberapa Menit
Penyajian
Beberapa Porsi
Dikirim oleh: azkafairuz (dapurhits)
pada : 29 Mei 2021
Cara Memasak Selai Nanas homemade:
Siapkan semua bahan. parut nanas/blender klo mau hasil halus sekali. saya cukup diparut.
Setelah halus siapkan wajan/teflon tuang parutan nanas masak dg api sedang hingga mendekati asat (sesekali diaduk ya) kmd baru masukkan gula pasir+garam+kayu manis. aduk terus hingga gula larut dan nanas asat.
Selai Nanas homemade siap digunakan untuk segala kebutuhan.
Bahan-bahan :
1,2 kg-1,5 kg nanas segar (8 buah uk. kecil/2 buah uk. besar)