Resume : pada tulisan ini, Anda akan membaca mengenai Resep Tumis Pokcoy telur yang enak, lezat dan menyehatkan, resep ini adalah hasil karya Chef dewialwie.
Persiapan
Beberapa Menit
Waktu Memasak
Beberapa Menit
Penyajian
Beberapa Porsi
Dikirim oleh: dewialwie
pada : 3 Desember 2021
Cara Memasak Tumis Pokcoy telur:
Haluskan bumbu.
Tumis bumbu halus dan telur yang sudah dikocok.
Masukkan sayur, tambahkan bumbu tabur. Tes rasa dan masak sampe matang. Tingkat kematangan sesuai selera :).