Ikan tim kerapu

Resume : pada tulisan ini, Anda akan membaca mengenai Resep Ikan tim kerapu yang enak, lezat dan menyehatkan, resep ini adalah hasil karya Chef Vivi Piepie.

Persiapan
Beberapa Menit
Waktu Memasak
Beberapa Menit
Penyajian
Beberapa Porsi

Dikirim oleh:

pada : 11 Januari 2023

Cara Memasak Ikan tim kerapu:

  1. Bersihkan ikan

  2. Masukan bbrapa batang jahe kedalam tubuh ikan

  3. Susun diatas piring yg tahan buat dikukus

  4. Ikan lalu taburi jahe iris, bawang putih cincang, siram dengan minyak wijen, minyak sayur, kecap asin, saos tiram tutup dengan daon bawang

  5. Didihkan air dalam kukusan, tim selama 20 menit

  6. Sajikan selagi panas


Bahan-bahan :

  1. 200 gr ikan kerapu
  2. 2 batang bawang daun
  3. 5 cm jahe potong korek api
  4. 8 siung bawang putih cincang
  5. 1 sdm minyak wijen
  6. 1 sdm saos tiram
  7. 1 sdm kecap asin
  8. 1 sdt merica bubuk

Resep-resep Terkait

Kering tempe enak

Kering tempe enak

Mie goreng

Mie goreng

Sambal penyetan

Sambal penyetan

Soun Goreng

Soun Goreng

Fudge shiny crust brownies

Fudge shiny crust brownies

Roti sisirRoti manis kepang pisang coklatroti manis coklat sus

Roti sisirRoti manis kepang pisang coklatroti manis coklat sus

Sop Jamur kembang tahu

Sop Jamur kembang tahu

Mendoan kunyit

Mendoan kunyit