BAKSO GORENG BIHUN SUPERIOR

Resume : pada tulisan ini, Anda akan membaca mengenai Resep BAKSO GORENG BIHUN SUPERIOR yang enak, lezat dan menyehatkan, resep ini adalah hasil karya Chef Siswaty Elfin Bachtiar.

Persiapan
Beberapa Menit
Waktu Memasak
Beberapa Menit
Penyajian
Beberapa Porsi

Dikirim oleh:

pada : 23 Juni 2022

Cara Memasak BAKSO GORENG BIHUN SUPERIOR:

  1. Siapkan semua bahan

    BAKSO GORENG BIHUN SUPERIOR langkah memasak 1 foto
  2. 1. Didihkan air, masukkan bihun jagung superiour. Rebus selama 8 menit
    2. Angkat, tiriskan, lalu potong-potong 2 cm.

    BAKSO GORENG BIHUN SUPERIOR langkah memasak 2 foto
  3. 1. Campur semua bahan kecuali minyak
    2. Campur sampai menjadi adonan

    BAKSO GORENG BIHUN SUPERIOR langkah memasak 3 foto
  4. 1. Ambil sedikit adonan, kemudian tekan-tekan dan bulatkan. Lakukan sampai semua adonan menjadi bundar
    2. Goreng sampai matang

    BAKSO GORENG BIHUN SUPERIOR langkah memasak 4 foto
  5. 1. Tiriskan
    2. Sisa adonan yang tidak digoreng bisa disimpan di dalam kulkas. Tahan untuk beberapa hari.

    BAKSO GORENG BIHUN SUPERIOR langkah memasak 5 foto
  6. Mateng deh bakso bihun jagung superior-nya.
    Bisa juga dijadikan camilan

    BAKSO GORENG BIHUN SUPERIOR langkah memasak 6 foto

Bahan-bahan :

  1. 55 gram Bihun Jagung Superior
  2. 100 gram Daging Kornet
  3. 150 gram Tepung Roti
  4. 3 butir Telur Ayam
  5. 1 batang Daun Bawang
  6. 2 sendok teh Garam
  7. secukupnya Minyak Goreng

Resep-resep Terkait

Tumis cumi asin

Tumis cumi asin

Siomay tanpa ikan dan tanpa ayam

Siomay tanpa ikan dan tanpa ayam

AYAM PANGGANG diet hepatitis

AYAM PANGGANG diet hepatitis

Donat ubi jalar

Donat ubi jalar

Kue Tapel

Kue Tapel

Telur Sambal Tomat

Telur Sambal Tomat

Sambal Pecel Lele Lamongan

Sambal Pecel Lele Lamongan

Odading

Odading