Sambel Pecel

Resume : pada tulisan ini, Anda akan membaca mengenai Resep Sambel Pecel yang enak, lezat dan menyehatkan, resep ini adalah hasil karya Chef Tityas Margawati.

Persiapan
Beberapa Menit
Waktu Memasak
Beberapa Menit
Penyajian
Beberapa Porsi

Dikirim oleh:

pada : 27 Juni 2023

Cara Memasak Sambel Pecel:

  1. Tumis sebentar cabe keriting, cabe rawit dan bawang putih hingga layu. Iris tipis daun jeruk. Sisihkan

    Sambel Pecel langkah memasak 1 foto
  2. Uleg kacang tanah goreng hingga halus. Bisa juga pakai blender tapi katanya kurang sedap, jadi saya berdayakan suami untuk nguleg

    Sambel Pecel langkah memasak 2 foto
  3. Tambahkan gula merah, uleg hingga rata. Kalau suka sambel yang lilit banget bisa ditambah gulanya ya, sesuai selera aja. Sisihkan dalam mangkok

    Sambel Pecel langkah memasak 3 foto
  4. Uleg bumbu dan daun jeruk hingga halus. Lalu campurkan dengan kacang uleg. Uleg hingga rata, tes rasa. Simpan dalam wadah tertutup. Selamat mencoba

    Sambel Pecel langkah memasak 4 foto Sambel Pecel langkah memasak 4 foto

Bahan-bahan :

  1. 200 gram kacang tanah, goreng
  2. 2 sdm gula merah sisir
  3. 2 siung bawang putih
  4. 2 buah cabe merah keriting
  5. 6 buah cabe rawit
  6. 1 cm kencur
  7. 2 lembar daun jeruk
  8. 1/2 sdt garam

Resep-resep Terkait

Soto Daging Sapi

Soto Daging Sapi

Pempek Rebon

Pempek Rebon

Batagor Rebon

Batagor Rebon

Churros Oreo

Churros Oreo

Bolu Kukus Mekar

Bolu Kukus Mekar

Dimsum Ayam Udang

Dimsum Ayam Udang

Apple Raisin Muffin

Apple Raisin Muffin

Unbaked Oreo Cheesecake

Unbaked Oreo Cheesecake