Resume : pada tulisan ini, Anda akan membaca mengenai Resep Wedang Semlo Khas Kraton Yogyakarta yang enak, lezat dan menyehatkan, resep ini adalah hasil karya Chef Cicilia Yustina Salamony.
Persiapan
Beberapa Menit
Waktu Memasak
Beberapa Menit
Penyajian
Beberapa Porsi
Dikirim oleh: Cicilia Yustina Salamony
pada : 1 September 2023
Cara Memasak Wedang Semlo Khas Kraton Yogyakarta:
Siapkan bahan.
Rebus air gula, sirup, jahe, daun pandan dan garam. Aduk hingga gula larut dan mendidih.
Potong pisang dan masukkan.
Masak hingga pisang matang. Beri air jeruk nipis. Matikan kompor.
Pindah ke mangkok dan siap disajikan.
Disantap hangat atau dingin tetep uenak.
Bahan-bahan :
6 buah pisang kepok
1/2 buah jeruk nipis
50 ml sirup cocopandan
1 ruas jahe geprek
1 lembar daun pandan
10 cm batang kayu manis
2 sdm gula pasir
sejumput garam
400 ml air matang
Resep-resep Terkait
Roti Kismis Ala Bakery
Mie Ayam Komplit
Nastar
Tempe kemul
Martabak Tahu
Soto Betawi
Pangsit Kriuk
Bubur kacang hijau tanpa santan tanpa direndam semalaman