Resume : pada tulisan ini, Anda akan membaca mengenai Resep Tumis Toge & Wortel yang enak, lezat dan menyehatkan, resep ini adalah hasil karya Chef Marlina Rosa.
Persiapan
Beberapa Menit
Waktu Memasak
Beberapa Menit
Penyajian
Beberapa Porsi
Dikirim oleh: Marlina Rosa
pada : 12 Oktober 2022
Cara Memasak Tumis Toge & Wortel:
Cuci bersih toge n tiriskan. Wortel bersihkan n potong2 korek api. Iris bawang putih n merah.
Tumis bawang putih n merah dgn minyak zaitun sampai kekuningan, masukan wortel n tambah aur sedikit, masukan toge, garam n daun bawang seledri. Tutup wadah skr 5 mnt aduk rata. Tes rasa.