Resume : pada tulisan ini, Anda akan membaca mengenai Resep Kangkung Sambel Brambang yang enak, lezat dan menyehatkan, resep ini adalah hasil karya Chef Cicilia Yustina Salamony.
Persiapan
Beberapa Menit
Waktu Memasak
Beberapa Menit
Penyajian
Beberapa Porsi
Dikirim oleh: Cicilia Yustina Salamony
pada : 29 April 2023
Cara Memasak Kangkung Sambel Brambang:
Petikin kangkung, belah batangnya dan cuci pake air garam. Rebus di air mendidih. Angkat dan tiriskan
Ulek semua bahan, goreng dengan sedikit minyak goreng. Dibolak balik hingga harum dan layu. Tes rasa.