3.Puding Karang

Resume : pada tulisan ini, Anda akan membaca mengenai Resep 3.Puding Karang yang enak, lezat dan menyehatkan, resep ini adalah hasil karya Chef Juni DwiAnggiani.

Persiapan
Beberapa Menit
Waktu Memasak
Beberapa Menit
Penyajian
Beberapa Porsi

Dikirim oleh:

pada : 21 Juni 2022

Cara Memasak 3.Puding Karang:

  1. Siapkan semua bahannya

    3.2~ Puding Karang langkah memasak 1 foto
  2. Campur agar-agar dengan air, aduk hingga larut

    3.2~ Puding Karang langkah memasak 2 foto
  3. Masak dan tambahkan gula, masak hingga mendidih.

    3.2~ Puding Karang langkah memasak 3 foto
  4. Tuangkan telur kocok sambil diaduk, akan terbentuk serabut.

    3.2~ Puding Karang langkah memasak 4 foto
  5. Matikan api, biarkan uap berkurang. Lalu tuang ke cetakan. Aduk sebentar supaya serabutnya menyebar. Biarkan dingin dan set.

    3.2~ Puding Karang langkah memasak 5 foto

Bahan-bahan :

  1. 1 bungkus agar-agar tanpa rasa
  2. 150 g Gula merah, saya : 120 g
  3. 1 sdm Gula pasir
  4. Sejumput garam
  5. 800 ml air
  6. 1 butir telur, kocok lepas
  7. 2 lembar daun pandan

Resep-resep Terkait

21Wafer Cookies

21Wafer Cookies

Kue Sagon diamond

Kue Sagon diamond

Negro burger bun

Negro burger bun

24Abon Tutug Oncom

24Abon Tutug Oncom

103 Puding Ketan Hitam

103 Puding Ketan Hitam

Banana Cake - gluten free pakai air fryer

Banana Cake - gluten free pakai air fryer

5Mochi Isi Kacang Merah ala Shelly

5Mochi Isi Kacang Merah ala Shelly