Resume : pada tulisan ini, Anda akan membaca mengenai Resep Ikan Bandeng Bakar Versi Happy Call yang enak, lezat dan menyehatkan, resep ini adalah hasil karya Chef Triple K Kitchen ( Moms KaylanKafiyaKhaleef ).
Persiapan
Beberapa Menit
Waktu Memasak
Beberapa Menit
Penyajian
Beberapa Porsi
Dikirim oleh: Triple K Kitchen ( Moms KaylanKafiyaKhaleef )
pada : 14 Juli 2023
Cara Memasak Ikan Bandeng Bakar Versi Happy Call:
1. Bersihkan ikan dari sisik. Cuci bersih kemudian kucuri jeruk nipis. Diamkan sekitar 20 menit. Cuci bersih kembllali kemudian tiriskan. Sisihkan.
Lumuri ikan dengan bumbu halus. Diamkan minimal sekitar 1 jam hingga bumbu terserap. Panaskan happy call beri alas daun pisang.
Oles daun pisang dengan minyak goreng. Bakar ikan dengan mengoles bahan olesan di kedua sisi. Bolak balik hingga matang. Sajikan dengan nasi hangat dan lauk tambahan (saya dengan terong, sambal tomat terasi dan kangkung tumis). Nikmat Masya Allah