Manisan Kolang Kaling

Resume : pada tulisan ini, Anda akan membaca mengenai Resep Manisan Kolang Kaling yang enak, lezat dan menyehatkan, resep ini adalah hasil karya Chef Dapur inyonG.

Persiapan
Beberapa Menit
Waktu Memasak
Beberapa Menit
Penyajian
Beberapa Porsi

Dikirim oleh:

pada : 14 Mei 2023

Cara Memasak Manisan Kolang Kaling:

  1. Rebus kolang-kaling bersama daun jeruk dan garam sampai mendidih dan tiriskan sampai tiris

  2. Bagi 3:;1 bagian rendam dengan syirup coco pandan+2sdm gula pasir,1bagian rendam dengan syirup melon+2sdm gula pasir,1bagian rendam dengan syirup bunga telang,rendam sampai semua terendam syirup, simpan di kulkas sehari semalam,dan manisan kolang-kaling siap dihidangkan

  3. Cara bikin syirup bunga Telang=20 bunga Telang,150ml air,5sdm gula pasir rebus sampai mendidih kemudian saring.(syirup siap digunakan). jika suka aroma2 bisa ditambah kayu manis/cengkeh/yang lain


Bahan-bahan :

  1. 1 kg kolang kaling
  2. Syirup coco pandan marjan(untuk warna merah)
  3. Syirup melon marjan(untuk warna hijau)
  4. Syirup bunga telang(untuk warna biru/ungu)
  5. 9 sdm munjung gula pasir
  6. 7 lmbr daun jeruk
  7. Sejumput garam

Resep-resep Terkait

Otak sosis bumbu topoki

Otak sosis bumbu topoki

Manggo Milk Chiaseed

Manggo Milk Chiaseed

Bolu kukus mekar pandan

Bolu kukus mekar pandan

Taro Omura Panna Cotta

Taro Omura Panna Cotta

Es Kuwut Melon Chiaseed

Es Kuwut Melon Chiaseed

Ayam Popcorn

Ayam Popcorn

Nastar Keju Lumer

Nastar Keju Lumer

Bola-Bola Bakso Crispy

Bola-Bola Bakso Crispy