Gule Tuna Kacang Panjang

Resume : pada tulisan ini, Anda akan membaca mengenai Resep Gule Tuna Kacang Panjang yang enak, lezat dan menyehatkan, resep ini adalah hasil karya Chef Murni Bunda Pure's.

Persiapan
Beberapa Menit
Waktu Memasak
Beberapa Menit
Penyajian
Beberapa Porsi

Dikirim oleh:

pada : 18 Desember 2022

Cara Memasak Gule Tuna Kacang Panjang:

  1. Siapkan semua Bahan dan cuci bersih.

    Gule Tuna Kacang Panjang langkah memasak 1 foto Gule Tuna Kacang Panjang langkah memasak 1 foto
  2. Haluskan semua bumbu halus. Tuang sedikit minta dalam wajan lalu masukan bumbu halus dan tambahkan sere, lengkuas/laos, jauh jeruk,salam tumis hingga harum. Tambahkan air dan masukan kayu manis dan kapulaga.

    Gule Tuna Kacang Panjang langkah memasak 2 foto Gule Tuna Kacang Panjang langkah memasak 2 foto Gule Tuna Kacang Panjang langkah memasak 2 foto
  3. Setelah mendidih masukan ikan Tuna, santan dan sayur kacang panjang serta tambahkan cabe rawit utuh.

    Gule Tuna Kacang Panjang langkah memasak 3 foto Gule Tuna Kacang Panjang langkah memasak 3 foto Gule Tuna Kacang Panjang langkah memasak 3 foto
  4. Biarkan hingga mendidih kembali, kacang panjang sedikit empuk dan terakhir test rasa.

    Gule Tuna Kacang Panjang langkah memasak 4 foto Gule Tuna Kacang Panjang langkah memasak 4 foto

Bahan-bahan :

  1. 1 ekor ikan Tuna(Iris sesuai selera)
  2. 10 helai kacang panjang
  3. 2 santan kata 65 ml
  4. 1 ruas lengkuas geprek
  5. 3 Ibr daun salam
  6. 3 lbr daun Jeruk(buang bagian
  7. tengahnya)2 batang sere geprek
  8. 200 ml air
  9. Kayu manis
  10. 3 biji kapulaga
  11. Bumbu Halus:
  12. 3 siung bawang putih
  13. 7 siung bawang merah
  14. 1 ruas jahe
  15. 1 ruas kunyit
  16. 4 buah kemiri
  17. 5 cabe merah
  18. 1 sdm merica
  19. 1 sdt garam
  20. Secukupnya cabe merah

Resep-resep Terkait

Spaghetti goreng antiribet berburucelemekemas

Spaghetti goreng antiribet berburucelemekemas

Bolu ketan item legit

Bolu ketan item legit

0Dadar Telur Brokoli MPASI 1y+

0Dadar Telur Brokoli MPASI 1y+

Bubur Sumsum

Bubur Sumsum

Bistik lidah sapi

Bistik lidah sapi

Putu Ayu Kopi

Putu Ayu Kopi

Bola-bola Nasi | Nasi Kepal | Arancini 263

Bola-bola Nasi | Nasi Kepal | Arancini 263

Smootie Dragon fruit  Banana

Smootie Dragon fruit Banana