Tahu Fantasi

Resume : pada tulisan ini, Anda akan membaca mengenai Resep Tahu Fantasi yang enak, lezat dan menyehatkan, resep ini adalah hasil karya Chef Naila Azkadina.

Persiapan
Beberapa Menit
Waktu Memasak
Beberapa Menit
Penyajian
Beberapa Porsi

Dikirim oleh:

pada : 25 Februari 2023

Cara Memasak Tahu Fantasi:

  1. Iris tipis sayuran dan potong-potong sosis.

    Tahu Fantasi langkah memasak 1 foto
  2. Haluskan tahu menggunakan garpu, tambahkan sayuran, gula, garam, kaldu dan bawang putih bubuk dan telur. Aduk hingga tercampur rata.

    Tahu Fantasi langkah memasak 2 foto
  3. Masukkan kedalam loyang dan ratakan, kemudian tambahkan sosis diatasnya.

    Tahu Fantasi langkah memasak 3 foto Tahu Fantasi langkah memasak 3 foto
  4. Kukus kurang lebih 20-30 menit. Angkat dan dinginnkan kemudian dipotong.

    Tahu Fantasi langkah memasak 4 foto
  5. Goreng hingga kecoklatan.

    Tahu Fantasi langkah memasak 5 foto Tahu Fantasi langkah memasak 5 foto

Bahan-bahan :

  1. 3 buah Tahu Putih
  2. 1 buah sosis ayam
  3. 1 buah wortel
  4. 1 batang daun bawang
  5. 1 butir telur
  6. 1/2 sdt garam
  7. 1/2 sdt kaldu bubuk
  8. 1/2 sdt bawang putih bubuk
  9. 1 sdt gula pasir
  10. Secukupnya minyak goreng (untuk menggoreng)

Resep-resep Terkait

Tempe Goreng

Tempe Goreng

Nagasari hunkwee mutiara

Nagasari hunkwee mutiara

Kue Clorot

Kue Clorot

Roti pisang no santan mentegasusu/rendah lemak

Roti pisang no santan mentegasusu/rendah lemak

Es kelapa nutrijel

Es kelapa nutrijel

Tart Mashed Potato

Tart Mashed Potato

Oseng Mandai tiwadak+mandai tarap

Oseng Mandai tiwadak+mandai tarap

Tim Tahu Telur

Tim Tahu Telur