Perkedel kacang hijau untuk ibu menyusui

Resume : pada tulisan ini, Anda akan membaca mengenai Resep Perkedel kacang hijau untuk ibu menyusui yang enak, lezat dan menyehatkan, resep ini adalah hasil karya Chef Siswaty Elfin Bachtiar.

Persiapan
Beberapa Menit
Waktu Memasak
Beberapa Menit
Penyajian
Beberapa Porsi

Dikirim oleh:

pada : 6 September 2023

Cara Memasak Perkedel kacang hijau untuk ibu menyusui:

  1. Panaskan air dalam kukusan, kemudian kukus kacang hijau yang sudah direndam semalaman, selama 20 menit. Campur kacang hijau yang sudah dikukus, tepung terigu, garam, bumbu masak bubuk, lada dan telur. Aduk sampai tercampur rata

    Perkedel kacang hijau untuk ibu menyusui langkah memasak 1 foto Perkedel kacang hijau untuk ibu menyusui langkah memasak 1 foto Perkedel kacang hijau untuk ibu menyusui langkah memasak 1 foto
  2. Bentuk seperti kita membuat perkedel. Panaskan minyak, lalu goreng sampai matang. Setelah matang, angkat dan tiriskan

    Perkedel kacang hijau untuk ibu menyusui langkah memasak 2 foto Perkedel kacang hijau untuk ibu menyusui langkah memasak 2 foto Perkedel kacang hijau untuk ibu menyusui langkah memasak 2 foto
  3. Sajikan

    Perkedel kacang hijau untuk ibu menyusui langkah memasak 3 foto

Bahan-bahan :

  1. 300 gram kacang hijau, direndam semalaman
  2. 4 sdm tepung terigu
  3. 2 butir telur ayam
  4. 1 sdt bumbu masak bubuk
  5. 1/4 sdt garam
  6. Secukupnya minyak untuk menggoreng

Resep-resep Terkait

Ayam Parape khas Makasar

Ayam Parape khas Makasar

Donat Kampung

Donat Kampung

Sate Maranggi

Sate Maranggi

Sambal goreng kentang

Sambal goreng kentang

Puding Semangka

Puding Semangka

Stick Ubi Ungu

Stick Ubi Ungu

ES PALU BUTUNG

ES PALU BUTUNG

LASAGNA SUKA-SUKA

LASAGNA SUKA-SUKA